Fakultas Psikologi - Magister dan Doktor Psikologi, ORATORIA Vol. 4 No. 2, Juli 2017 (Views: 1058)
PENGARUH SELF EFFICACY DAN POLA ASUH ORANG TUA DEMOKRATIS TERHADAP PRESTASI BELAJAR MELALUI SELF REGULATED LEARNING SEBAGAI MEDIATOR PADA SISWA KELAS VII SMPN 139 JAKARTA
Yomima Viena Y. Sitaniapessy
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menguji Apakah ada pengaruh self efficacy terhadap prestasi belajar melalui self regulated learning Apakah ada pengaruh pola asuh orang tua demokratis terhadap prestasi belajar melalui self regulated learning dan Apakah ada pengaruh self efficacy pola asuh orang tua demokratis terhadap prestasi belajar melalui self regulated learning pada siswa kelas VII SMPN 139 Jakarta Variabel terkait dalam penelitian ini adalah Prestasi belajar sedangkan variabel bebas adalah Self efficacy Pola asuh Orangtua demokratis Self regukated leraning Sampel dari penelitian ini adalah siswa dan siswi kelas VII SMPN 139 Jakarta Jumlah siswa keseluruhan adalah 250 siswa Peneliti mengadakan try out untuk menguji validitas dan reliabilitas dari alat ukur self efiicacy Pola asuh orangtua demokratis self regulated learning dengan tehnik Alpha Cronbach Dari hasil tersebut maka diperoleh skala self efficacy rit diperoleh sebesar 0 403 0 840 Skala pola asuh orangtua demokratis diperoleh rit sebesar 0 340 0 645 Sedangkan untuk Self regulated learning rit sebesar 0 359 0 643 Maka dari hasil penelitian ini diperoleh pola asuh orangtua demokrasi dengan Self regulated learning diperoleh nilai r 0 329 dengan t 5 925 p 0 000 Self Efficacy dengan self regulated learning dengan menggunakan path analysis diperoleh r 0 410 dengan t 7 093 p 0 000 Dah hasil hipotesis terakhir antar self regulated learning terhadap prestasi belajar dari hasil analisi menggunakan path analysis diperoleh r 0 769 dengan t 25 406 p 0 00 Oleh karena p 0 005 maka Ho tidak ada pengaruh self regulated learning terhadap prestasi belajar Sedangkan Ha ada pengaruh yang positif self regulated learning terhadap prestasi belajar siswa VII SMPN 139 Jakarta
Kata kunci: Self Efficacy, Pola Asuh Orangtua Demokratis, Self Regulated Learning, Prestasi Belajar
Download (Full Text): PDF